Rabu, 20 Februari 2019

Banyak Artis Eksis di YouTube, Atta-Ria Ricis Merasa Tersaingi? - detikHot

Jakarta -

Ria Ricis dan Atta Halilintar menanggapi fenomena artis yang eksis di YouTube. Menurut mereka, kehadiran para artis tak sedikit pun membuat keduanya tersaingi.

"Nggak lah (tersaingi). Justru kita saling kolaborasi. Karena mereka punya pasarnya sendiri, kita punya segmen sendiri, beda-beda," ujar Ria Ricis saat ditemui di kawasan Sudirman, Jakarta Pusat, Rabu (20/2/2019).

"Dengan kolaborasi kita bersatu, fans mereka nyatu, fans kita nyatu jadi Insya Allah bisa membesarkan channel masing-masing," sambungnya lagi.


Atta Halilintar menambahkan, kehadiran para artis tak akan membuatnya terganggu. Terlebih, jika persaingan ketat di YouTube berjalan sebagaimana mestinya.

Toh, kata Atta Halilintar, YouTube merupakan media yang umum digunakan siapa saja, tak terkecuali para artis itu.

"Kalau menurut aku persaingan itu sehat sih dan aku malah senang. Kalau bisa semua selebriti di tv masuk aja ke YouTube nggak apa-apa. Ini kan bukan punya aku, bukan punya Ricis, YouTube ini free buat siapa aja," kata Atta Halilintar saat ditemui dalam kesempatan yang sama.

Simak Juga 'Awal Mula Ria Ricis dan Atta Halilintar Jadi YouTuber':


(hnh/doc)

Photo Gallery

1 1 2 3 4 5 6 7

Let's block ads! (Why?)


Jakarta -

Ria Ricis dan Atta Halilintar menanggapi fenomena artis yang eksis di YouTube. Menurut mereka, kehadiran para artis tak sedikit pun membuat keduanya tersaingi.

"Nggak lah (tersaingi). Justru kita saling kolaborasi. Karena mereka punya pasarnya sendiri, kita punya segmen sendiri, beda-beda," ujar Ria Ricis saat ditemui di kawasan Sudirman, Jakarta Pusat, Rabu (20/2/2019).

"Dengan kolaborasi kita bersatu, fans mereka nyatu, fans kita nyatu jadi Insya Allah bisa membesarkan channel masing-masing," sambungnya lagi.


Atta Halilintar menambahkan, kehadiran para artis tak akan membuatnya terganggu. Terlebih, jika persaingan ketat di YouTube berjalan sebagaimana mestinya.

Toh, kata Atta Halilintar, YouTube merupakan media yang umum digunakan siapa saja, tak terkecuali para artis itu.

"Kalau menurut aku persaingan itu sehat sih dan aku malah senang. Kalau bisa semua selebriti di tv masuk aja ke YouTube nggak apa-apa. Ini kan bukan punya aku, bukan punya Ricis, YouTube ini free buat siapa aja," kata Atta Halilintar saat ditemui dalam kesempatan yang sama.

Simak Juga 'Awal Mula Ria Ricis dan Atta Halilintar Jadi YouTuber':


(hnh/doc)

Photo Gallery

1 1 2 3 4 5 6 7

Let's block ads! (Why?)


https://hot.detik.com/celeb/d-4437327/banyak-artis-eksis-di-youtube-atta-ria-ricis-merasa-tersaingi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar